InfoEkonomi.ID – DAMRI hadir dalam melayani masyarakat Indonesia di seluruh penjuruh nusantara dalam rangka memperkuat konektivitas dari satu tempat ke tempat lainnya.
Perusahaan plat merah tersebut telah menyediakan banyak armada sesuai dengan kebutuhan masyarakat, salah satunya adalah Antar Kota Dalam Provinsi (AKDP).
AKDP DAMRI dipergunakan untuk melayani masyarakat yang ingin bermobilisasi dari satu kota ke kota lain yang masih di dalam satu provinsi yang sama.