Sabtu, September 14, 2024
spot_img

Bank Mandiri Modifikasi Livin Khusus IOS 16 IPhone Seri X Dan 8

InfoEkonomi.ID – Pasca pembaharuan sistem operasi iOS 16 oleh Apple, Bank Mandiri mengoptimalkan sistem Livin’ by Mandiri untuk beberapa jenis iPhone tertentu, yaitu seri 8 dan X. Hasilnya saat ini seluruh nasabah pengguna Iphone yang telah mengupdate sistem operasi tersebut telah dapat bertransaksi di Livin’by Mandiri.

“Sebelumnya, memang iOS 16 yang baru dirilis ini ternyata masih belum sepenuhnya kompatibel terutama di Iphone seri lama seperti 8 dan X. Oleh karena itu kami berinisiatif melakukan modifikasi khusus pada aplikasi Livin’ by Mandiri,” kata Corporate Secretary Bank Mandiri Rudi As Aturridha kepada Detik, Rabu (14/9).

- Advertisement -

Menurut Rudi, pihaknya berkomitmen memberikan layanan finansial yang lengkap dan terintegrasi melalui aplikasi Livin’ by Mandiri. Saat ini, super app ini telah dilengkapi dengan fitur-fitur andalan yang nyaman, kekinian dan memberikan pengalaman seru bagi pengguna.

Kirimkan Press Release berbagai aktivitas kegiatan Brand Anda ke email sekred@infoekonomi.id

Artikel Terkait

Info Hari Ini

Ikuti Kami

4,488FansSuka
6,727PengikutMengikuti
2,176PelangganBerlangganan

TERPOPULER

spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img
spot_img